Postingan

Cara Menghilangkan Objek dalam suatu foto (simple)

Gambar
 Cara Menghilangkan Objek dalam Suatu Foto Minta edit paling sering di minta seumur hidupku yaitu... Yap, menghilangkan object, bukan orang, karena yang bisa ngilangin orang cuma SOEH*****. Langsung To The Point aja... 1. Jelas buka PHOTOSHOP 2. 2. Tekan file>open 3. Buka file foto yang ingin di-edit 4. Pastikan objek tidak menempel pada objek lain 5. Pilih lasso tool untuk menseleksi objek 6. Lakukan seleksi pada objek yang ingin dihilangkan 7. Tekan shift+f5 pada keyboard untuk menampilkan menu "fill" , dan pastikan pada kolom "contents" memilih mode "content-aware" 8. Tekan ok maka gambar yang tidak di inginkan akan hilang 9. Tekan Ctrl+d untuk deselect seleksi lalu save gambar Dah gitu doang, gampang khan...unch-unch CERIYA Dedicated for : anyone who want to be  soeh*****

Color Grading Photoshop

Gambar
Color Grading Photoshop  Jadi.... setelah perbincangan cukup panjang, akhirnya dia menjawab.... Ok langsung aja T o The Point... 1. Buka ADOBE PHOTOSHOP(jelas kalo ini) 2. Tekan file>open 3. Buka file foto yang ingin di-edit 4. Setelah foto dipilih tekan Filter>Camera Raw Filter 5. Lalu akan terbuka jendela baru, disini lah menu color grading 6. Klik ok jika dirasa cukup, lalu save foto tersebut jika sudah Dah gitu doang, gampang khan...unch-unch CERIYA Dedicated for : Dwi puspa wulandari

Cara Melacak Hp yang Hilang dalam Keadaan Hidup maupun Mati

Gambar
 Cara Melacak Hp yang Hilang dalam Keadaan Hidup maupun Mati Jadi, suatu malam, tiba-tiba... "Bisa ga sih ngelacak posisi handphone?", yes bisa "Lalu gimana caranya?", langsung To The Point aja, gaskeun... WAIT SEBENTAR. Sebetulnya terdapat beberapa cara tapi paling mudah yaitu menggunakan G-mail, dan dengan syarat kalian lah memang pemilik handphone itu, dah jelas?. ok gaskeun Di halaman Gmail, masukan nama dan kata sandi yang berada di hp Anda yang hilang. Setelah login, di sisi kanan atas, pilih ikon dengan titik sembilan.  Masuk pada akun Google, lalu pada tab search carilah "Temukan ponsel anda".    Lalu, pilih hp Anda yang hilang.  Masukan kembali kata sandi email yang berada di hp yang hilang.  Pilih opsi ‘Temukan’.  Selanjutnya, akan muncul Google Maps, klik ‘Tutup’.  Pilih jenis hp yang Anda lacak dan klik ikon refresh agar posisi hp yang hilang diperbarui dan terbaca Google Maps.  Lokasi hp Anda yang hilang akan terbaca di layar. Gimana? gampang

CARA MELACAK KTP HILANGšŸ˜±

Gambar
 CARA MELACAK KTP HILANGšŸ˜± Jadi, di suatu sore yang CERIYA tiba-tiba..... kiranya rekaman suara tersebut isinya "tau cara ngelacak KTP ilang ga ya?, ni kan KTP-ku ilang di dompet, bisa ngelacak ga ya?" Ku-jawab pula si bijiq ini Yak, mitos E-KTP bisa dilacak itu ga bener adanya, dan yang harus kamu lakuin apa ketika KTP mu hilang? 1. Lapor ke kantor polisi terdekat Laporan berguna demi mendapatkan surat kehilangan KTP serta membuktikan keabsahan kepemilikan KTP. B awa fotokopi KTP elektronik yang hilang (jika masih ada) dan tunjukkan ke kantor polisi. 2. Melaporkan kehilangan ke RT dan RW sesuai domisili. Guna mendapatkan Surat pengantar rt dan rw. 3. Melaporkan kehilangan ke kelurahan setempat Selanjutnya, pihak kelurahan akan memberikan surat pengantar dan formulir permohonan KTP elektronik baru untuk dibawa ke kantor kecamatan. 4. Melakukan pengurusan KTP kembali di Kecamatan Syarat yang harus dibawa : Pas foto ukuran 4×6 sebanyak 2 lembar. Formulir permohonan KTP elektron

Cara Munculkan Opsi Hibernate di Windows 10

Gambar
Cara Munculkan Opsi Hibernate di Windows 10 Jadi, di suatu malam tiba-tiba ada percakapan kaya gini      Mungkin banyak dari kita, khususnya para pengguna sistem operasi Windows yang kadang gak ingin menutup aplikasi ataupun menunggu loading yang lama saat starting suatu aplikasi atau windows. apalagi ketika sedang, menutup setiap  file  dan program yang dijalankan, merupakan sebuah keharusan sebelum mematikan PC atau notebook. Salah satu tips paling mujarab buat orang - orang yang besok pagi mau ujian hibernate lah jalanya. Tapi sayangnya, Microsoft menghilangkan opsi modus tersebut saat meluncurkan  update  Windows 10. Tapi-tapi-tapi..., kamu dapat dengan mudah kembali memunculkan kembali opsi pilihan itu. Langsung To The Point ae lah. 1. Pada  "taskbar"  carilah logo baterai lalu klik kanan maka akan muncul 2 pilihan, pilihlah "power option" 2. Pilihlah "Choose what the power buttons do" pada sebelah kiri windows 3. Lalu pilih "change settings th